Ulasan Alumni

Profile Picture

ROBY EL FARIZ

Angkatan: K8-02

Penempatan: SCAFOLDING di FUKUOKA

Pesan: Terimakasi telah mendidik saya . Dari yang tidak bisa menjdi bisa. Semoga kedepan nya makin sukse.

Kesan: Semoga lpk kaina makin maju dan sukses. Untuk memwujudkan impian orang orang yang ingin bekerja ke jepang

Profile Picture

AGUNG GUNAWAN

Angkatan: K8-01

Penempatan: SCAFFOLDING di FUKUOKA

Pesan: Manfaatkan waktu sebaik mungkin, agar nanti tidak ada penyesalan. keberuntungan hanya milik orang-orang yang berani mencoba.

Kesan: Merasa bahagia, bangga, dan berterimakasih.

Profile Picture

CENYAN

Angkatan: K7-02

Penempatan: Pengolahan makanan di Miyagi

Pesan: pesan yg saya jika ingin melakukan suatu mimpi dan ingin tercapai mimpi itu kuat2aja dalam melewati ujian yg harus kita hadapi dari langkah yg kita am

Kesan: kesan saya pertama datang ke kaina untuk bisa merubah nasib menjadi lebih baik dan sisi lain banyak hal yg saya dapat di kaina untuk merubah hidup.

Profile Picture

ADI SUCIPTO

Angkatan: K7-10

Penempatan: BEKISTING di SHIZUOKA,JEPANG

Pesan: Semoga temen temen bisa menggapai yang apa inginkan dan semua doanya di labulkan,intinya jangan lupa sholat 5 waktu

Kesan: Saya bangga bisa disini,semua sensei mengajarkan dengan baik dan sabar.itulah yang membuat saya dapat memahami setiap materi pelajaran yang di berikan

Profile Picture

ADHIMAS RAFI RAMDHANI

Angkatan: K7-10

Penempatan: Pengolahan Makanan di Miyagi ken

Pesan: tetaplah jadi yang terbaik untuk diri sendiri

Kesan: anjay mabar,seru sih wlaupun sblm masuk go gumi sering kesiksa ggra sekelas sma anak² yg susah bgt diatur&mau enak sndri tpi skrg dah oke lah masuk go

Profile Picture

DERMAWAN

Angkatan: K7-06

Penempatan: Pengolahan makanan di Miyagi

Pesan: suatu benda akan tajam pada bidangnya masing-masing. jika kamu merasa gagal dalam bidang yang kamu inginkan cobalah cari dan kuasai bidang yg lain

Kesan: Melangkah untuk mengangkat derajat orang tua dan demi masa depan tidak lah mudah tetap berusaha dan jangan pernah putus asa

Profile Picture

ARDIANSAH

Angkatan: K7-11

Penempatan: plastik moulding di prefektur oita

Pesan: terimakasih untuk lpk kaina untuk segala pembelajaran yang telah diajarkan kepada kami semoga lpk kaina terus berjaya dan sukses

Kesan: Kesan selama belajar dikaina banyak hal baru yang dipejari

Profile Picture

SHELLIN NIN FINANTI

Angkatan: K7-09

Penempatan: Perakitan elektronik di Oita

Pesan: Jangan pernah takut untuk mencoba, karena kegagalan yg sesungguhnya bkn ketika kita gagal tpi ketika kita tdk mau mencoba. Ganbattene minasang!!

Kesan: Lpk kaina sngt menyenangkan dgn sistem belajar yg menarik, sensei"nya baik & jelas dlm menjelaskan materi. terimakasih byk sensei" atas semua ilmunya